Rabu, 18 Maret 2015

Asia Roxy Edukasi Forex



Bagi para trader, forex factory tentu merupakan hal yang sudah sangat akrab. Ini adalah sebuah website tentang forex yang khusus memuat informasi tentang berita atau bisa juga disebut rilis data perekonomian dari negara tertentu. Situs ini hadir pertama kali pada bulan Maret tahun 2004 dan pertama kali merupakan sebuah forum forex online bagi para trader dari berbagai negara untuk berdiskusi tentang valuta asing.
Sejarah ForexFactory.com
Kalender forex pada situs ini baru muncul pada tahun 2005 dan saat ini banyak digunakan oleh trader di seluruh dunia. Kalender forex pada website forex ini menyajikan data yang sangat lengkap termasuk prediksi data dan pengaruh yang ditimbulkan pada pergerakan harga pada pasar forex. Pada tahun 2007, situs forex factory kembali menampilkan situs terbaru yaitu berita forex tetapi belum sesempurna saat ini. Berita forex yang dapat kita lihat sekarang adalah fitur yang dikeluarkan pada tahun 2011. Di tahun 2009 fitur paling baru yang dikeluarkan adalah Market dengan berbagai manfaatnya bagi para trader. Fitur Market didukung oleh fitur-fitur lain seperti chart, broker quotes, composite quotes, dan sessions. Kombinasi dari keempat fitur tersebut menjadikan Market Data System pada situs forex ini mampu menghasilkan data yang luar biasa.


Berikut ini Asia Roxy Edukasi Forex

Minggu, 19 Oktober 2014

Analisa Forex EURUSD 20 Oktober 2014

Ekonomi zone euro melambat pada kuartal kedua tetapi tidak stagnan lagi. Eurostat mengatakan ekonomi kawasan ini tumbuh sebesar 0.3% dalam kuartalan pada yang ketiga tahun ini dibandingkan sebelumnya 0.2%.
Pada hari ini akan dirilis data dari jerman yang perlu diperhatikan yaitu data producer price indeks dan data current account zona euro.

Diprediksi eurusd akan bergerak sideways di kisaran 1.2728-1.2760 antara MA 11 dan MA 3 Daily. Jika support tembus level 1.2720, maka eurusd akan turun menuju level 1.2685 pada MA 20 Daily hingga level 1.2650 pada bolinger 20 bawah time frame H4.
Posisi Higher eurusd jumat kemarin ada di level 1.2837, dan lower kemarin adalah 1.2743.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen

Kamis, 16 Oktober 2014

Analisa Forex USDJPY 17 Oktober 2014

Gubernur BoJ Haruhiko Kuroda pada Kamis kemarin mengatakan bahwa yen yang melemah positif untuk perekonomian Jepang secara keseluruhan selama itu mencerminkan fundamental ekonomi. Kuroda mengatakan kepada parlemen bahwa yen yang lemah meningkatkan ekspor dan pendapatan diperusahaan-perusahaan Jepang diluar negeri.

Diprediksi USDJPY akan koreksi naik menuju level 106.65-106.70 pada MA 5 time frame Daily dan akan kembali turun menuju bolinger bawah 20 time frame Daily di level 105.75.
Posisi Higher USDJPY kemarin ada di level 106.47, dan lower kemarin adalah 105.50.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen

Rabu, 15 Oktober 2014

Analisa Forex EURUSD 16 Oktober 2014

Euro menguat sebesar 1.4% terhadap dollar pada rabu kemarin setelah dollar keok oleh rilis data retail sales dan PPI yang anjlok dibawah perkiraan.
Namun ketakutan masih tertuju kepada kawasan euro yang saat ini masih berada dibelakang AS, Inggris. Perancis berpendapat bahwa penghematan anggaran akan menjadi kontra-produktif dan bahwa itu harus melalui dua tahun lagi untuk megatasi defisit.

Diprediksi eurusd akan terkoreksi turun menuju level 1.2740 pada MA 5 time frame Daily dan akan kembali naik menuju bolinger atas 20 time frame Daily di level 1.2845-1.2865 jika tidak menembus 1.2740. Tapi, jika tembus 1.2740, maka eurusd akan terus melemah ke level 1.2690.
Posisi Higher eurusd kemarin ada di level 1.2887, dan lower kemarin adalah 1.2625.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen

Analisa XAUUSD 15 Oktober 2014

Emas berjangka naik kelevel tertinggi dalam empat pekan seiring kecemasan pertumbuhan ekonomi globaltelah memicu permintaan terhadap aset safe haven. Jerman mengurangi proyeksi pertumbuhan ekonomi mereka untuk tahun ini dan tahun depan. Data ZEW economic sentimen Jerman kemarin dilaporkan anjlok dibawah perkiraan. Logam mulia menguat juga karena para pejabat fed mengindikasikan bahwa perlambatan ekonomi global mungkin akan menunda kenaikan suku bunga AS.
Kepemilikan emas di ETP global naik sebesar 3.7 metrik ton pada Senin menjadi 1.666 ton yang adalah kenaikan terbesar dalam dua pekan terakhir.

Diprediksi EMAS akan meneruskan penurunannya menuju level 1218.00 pada MA 11 time frame Daily dan akan kembali naik menuju MA 5 time frame Daily di level 1228.00.
Posisi Higher EMAS kemarin ada di level 1238.00, dan lower kemarin adalah 1230.80.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen

Selasa, 14 Oktober 2014

Analisa XAUUSD 14 Oktober 2014

Emas  naik  Senin  lalu  karena  anjloknya  dolar  pada  ketidakpastian mengenai  pertumbuhan  ekonomi  global  sementara prospek  stimulus lebih ekonomis dari Cina meningkatkan daya tarik pada logam mulia.
Logam  mulia  membukukan  kenaikan  lima  dalam  enam  harinya  setelah  indeks  dolar  merosot  ditengah  kekhawatiran  the  Fed  AS kemungkinan menunggu  lebih  lama  untuk menaikkan  tingkat  suku  bunga.  Pekan  lalu,  greenback mencatatkan  penurunan  besar  pada mingguan dalam level rendahnya selama enam bulan.

Diprediksi EMAS akan koreksi turun menuju level 1230.00 pada MA 5 time frame Daily dan akan kembali naik menuju bolinger atas 11 time frame Daily di level 1241.00. Jika resisten ini terlewati, maka emas akan cenderung meneruskan kenaikannya ke level 1254.00 pada MA 11 Weekly.
Posisi Higher EMAS kemarin ada di level 1237.60, dan lower kemarin adalah 1224.90.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen

Senin, 13 Oktober 2014

Analisa Forex EURUSD 14 Oktober 2014

Kepala Bank Sentral Eropa Mario Draghi akan berbicara pertengahan minggu ini dan berpotensi mengulang kembali seruannya bagi negara‐negara dengan surplus anggaran yang tersedia untuk meningkatkan pengeluaran untuk mendongkrak ekonomi zona euro. Dalam hal ini yang dimaksudkan adalah negara Jerman
Diskusi  awal dengan ECB  telah memberikan Commerzbank  Jerman alasan untuk mempercayakan modal  yang akan  jatuh dibawah persyaratan  stress  test, dua  sumber  yang akurat dengan pembicaraan kepada Reuters mengatakannya.
ECB melakukan  “dialog  pengawasan”  dengan  130  bank  yang menjalani  tes  yang  terkait  untuk memberi  peringatan  dini mengenai  bagaimana mereka  dapat merencanakan besaran modal sesuai kebutuhan. ECB telah menekankan bahwa informasi tersebut “parsial dan awal”. Beberapa dari analis memprediksi Comerzbank sebagai bank yang mungkin jatuh dalam jangka pendek akibat dari aturat modal ketat ECB

Pada hari ini, Eurusd akan bergerak  di kisaran 1.2600-1.2680 pada bolinger 20 tengah dan bawah. Time frame H4. Pada time frame H1 terlihat bahwa Eurusd sedang bergerak naik menuju bolinger atas 20 di level 1.2680 karena bolinger atas 11 terlihat mulai melebar ke atas.
Higher jumat kemarin adalah level 1.2716, sedangkan lowernya di level 1.2606.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen