Kamis, 23 Januari 2014

ANALISA EURUSD HARI INI TGL 24 JANUARI 2014


Euro menguat tinggi pada Kamis kemarin hingga ke level 1.3697 setelah rilis data Manufaktur PMI Euro yang meningkat tinggi dan rilis beberapa data dari Negara di zona Eropa yang lebih baik dari sebelumnya sehingga hal tersebut mendorong penguatan Euro. Selain itu menguatnya Euro juga di karenakan dampak dari rilis data AS tadi malam yang hasilnya kuran baik sehingga hasil data tersebut menekan performa Dollar AS. Sedangkan di hari ini, investor akan di fokuskan oleh rilis data Belgian NBB Business Climate pada malam nanti dan data tersebut akan menjadikan market movers Euro seiring minimnya rilis data AS di hari ini.

Diprediksi pair ini akan terkoreksi menuju level 1.3610-1.3645. Bila tidak menembus level ini, maka eurusd diprediksi akan kembali naik menuju bolinger atas 20 pada level 1.3720.

|

Author by Michico M Serafim (Pin BB 2A6066FB)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar