Senin, 13 Januari 2014

ANALISA FOREX HARIAN EURUSD DI MARKET EROPA TGL 13 JAN 2014



Pergerakan euro di awal perdagangan pekan ini masih menunjukan penguatan terhadap dollar AS melanjutkan penguatannya pasca rilis data NFP. Data tenaga kerja AS bulan Desember dirilis mengecewakan. Tenaga kerja yang dihasilkan sebesar 74.000 jauh dari perkiraan para ekonom sebesar 196.000 pekerjaan baru, akibatnya dollar melemah cukup dalam.
Euro menguat kelevel 1.3686 dihari jumat dan hari ini diprediksi melanjutkan penguatannya hingga menuju level 1.3700 dan batas koreksi turun kelevel 1.3650

Untuk rekomendasi dapat dilakukan Buy 1.3655-60 dengan target 1.3690 dan stop loss 1.3600

|

AUTHOR Swendy (Pin BB 2A6066FB)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar